Saturday, July 18, 2020

Modifikasi Honda Supercub C125


Honda Supercub C125 adalah produk dari Honda Jepang yang di impor utuh oleh AHM untuk meramaikan motor bebek kelas retro di tanah air. Honda Supercub C125 masuk ke Indonesia dalam beberapa varian warna antara lain merah dan hitam.




Walaupun menyandang gelar motor CBU dan memiliki harga yang mahal, bukan berarti bahwa motor ini sepi peminat untuk dimiliki dan dimodifikasi. Honda Supercub C125 tetap menawarkan sensasi yang beda dalam hal modifikasi karena motor generasi ini memiliki histori yang mat kental di masa lalu dengan Honda Supercub C70.

Modifikasi Honda Supercub C125 yang kan kita bahas tidak banyak ubahannya. Beberapa part modif merek terkenal menempel di motor ini. Sebut saja grip Rizoma, Sokbeker Ohlins dan kaliper rem Brembo 2 piston menempel apik di Honda Supercub C125.



 

No comments:

Post a Comment